Lomba Menulis Essai HUT 50 Tahun Pertuni
Pendahuluan Persatuan Tunanetra Indonesia (Pertuni) adalah organisasi kemasyarakatan tunanetra tingkat nasional yang didirikan oleh 4 (empat) orang tokoh tunanetra pada tanggal 26 Januari 1966. Pertuni bertujuan mewujudkan keadaan yang kondusiff bagi tunanetra untuk menjalankan kehidupannya sebagai indifidu dan warga negara…